Oktober 1, 2020

Trik Memtoret Makanan Melayang di udara

Trik Memtoret Makanan Melayang di udara

Shrimp food on the air food photography.

Foto ditatas tentunya tidak sebenarnya melayang dan berterbangkan kesana kemari , foto ini melalui rekayasa dengan digital imaging menggunakan photoshop, nah bagaimana trik dan tipsnya akan saya bagikan langsung berikut BTS nya.

Sebenarnya memotret makanan ini bisa menggunakan metode bremacam macam tergantung seberapa kita ingin detail atau seberapa kita mau melakukan editing. Jadi mari kita bahas masing masing , termasuk tips dan trik memotret makanan menjadi terlihat melayang atau terbang.

TIPS DAN TRIK MEMOTRET MAKANAN MELAYANG

PERSIAPAN

  1. Konsep foto yang baik , pastikan konsep fotonya, ya terlebih dahulu kita sudah melakukan konsep memotretannya baik itu secara tertulis atau terkonsep di fikiran.
  2. Tripod yang kokoh dan ringan
  3. Editing photo dengan photoshop.

PEMOTRETAN

Pemotretan konsep foto diatas bisa menggunakan beberbagai cara

1. Menggantung makanan dengan tali atau senar. Bayank fotografer menggunakan cara ini.

2. Memotretnya dengan high speed flash, kesulitanya menempatkan makanan pada posisi yang kita inginkan cukup sulit.

3. Menggunakan alat untuk mengarahkan makanan yg melayang satu persatu. Kesulitan cara ke 3 ini perlu mengerti software editing tingkat lanjutan.

Untuk catatan foto foto diatas difoto dengan berbagai macam cara atau kombinasi diantara ketiganya.

Foto session

1. Setting camera

2. Setting Tripod yang kokoh

3. Perhatikan arah lighting

4. Mengkomposisikan ojek makanan sesuai letak yang sudah dikonsepkan.

5. Memotret background kosong.

Editing

1. Menghilangkan foto yang tidak diinginkan

2. Menyatukan foto foto yang sudah tepat

3. Mengedit secara keseluruhan supaya memiliki kesamaan dengan object  yang lain.

 

DIBAWAH STEP STEP FOTO MAKANAN YANG DISATUKAN :

Foto dibawah terdiri dari lebih dari 30 image yang disatukan dan dibuat melayang

Foto makanan melayang, foto udang melayang , foto makanan indonesia melayang, foto seafood melayang

NOTE : Perlu diperhatikan lighting dan jatuhnya bayangan supaya tetap terlihat natural, biasa harus perlu latihan beberapa kali untuk mendapatkan foto yang cantik dan menarik.

 

Foto makanan lainnya bisa dilihat di https://www.herrytjiang.com/portfolio-item/foto-makanan-indonesia-melayang-diudara/

 

Ditulis oleh :

Herry Tjiang
Food photographer since 1999

 

RECENT POSTS

    Leave a comment